Wednesday, October 15, 2008

S.E.P.I

Bisik ku pada bulan
Kembalikan temanku
Kekasihku,
syurgaku

Tanpa dia malam menemaniku
Sepi memelukku

Bulan jangan biar siang biar malam ini kelam
Biar ia sepi sepertiku